Nge-hostel di Australia? Siapa Takut?!
Jadi, mungkin kalian sudah banyak yang tahu bahwa Australia negara yang tak seberapa jauh dari kita itu adalah salah satu negara dengan biaya hidup termahal. Karena saya seringnya ke Amrik (numpang sombong dikit), saya berani bilang biaya hidup di Amrik dan Australia kurang lebih sama. Misal buat makan di USA paling ngirit deh sekitar 7 […]